Berita

Menkeu Raup Rp8 Triliun dari Pengemplang Pajak

Jakarta, Intermask – Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa melaporkan perkembangan terkini terkait penerimaan pajak yang telah didapat dari para pengemplang pajak kelas kakap yang kasusnya telah berkekuatan hukum tetap. “Sudah nambah Rp1 triliun nambahnya dari angka yang saya sampaikan ke media,” kata Purbaya usai menggelar rapat bersama Komite IV DPD RI, di Kompleks Parlemen, […]

Menkeu Raup Rp8 Triliun dari Pengemplang Pajak Read More »

Pemerintah resmi memperluas PPh 21 DTP untuk sektor pariwisata.

Jakarta, Intermask – Pemerintah resmi memperluas pemberian insentif pajak penghasilan atau PPh 21 ditanggung pemerintah (DTP) bagi karyawan sektor pariwisata, termasuk perhotelan. Kebijakan ini diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 72 Tahun 2025 yang ditandatangani Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa dan resmi berlaku pada 28 Oktober 2025. PPh 21 DTP adalah insentif pajak yang

Pemerintah resmi memperluas PPh 21 DTP untuk sektor pariwisata. Read More »

Tax certainty: OECD releases new statistics on tax disputes, showing positive outcomes but with challenges remaining

Jakarta, Intermask – At the 7th OECD Tax Certainty Day held today, the OECD released new statistics on Mutual Agreement Procedures (MAPs) and Advance Pricing Arrangement (APAs), providing a comprehensive view of how jurisdictions resolve cross-border tax disputes and prevent double taxation.   The 2024 MAP Statistics cover a record 141 jurisdictions and practically all MAP

Tax certainty: OECD releases new statistics on tax disputes, showing positive outcomes but with challenges remaining Read More »

Hati-hati! Penipuan Berkedok Coretax Bikin Korban Rugi Puluhan Juta

Jakarta, Intermask – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mengingatkan wajib pajak untuk mewaspadai modus penipuan yang mengatasnamakan Coretax System. Saat ini terdapat modus penipuan berupa tautan palsu untuk mengunduh aplikasi Coretax. “Waspada penipuan! #KawanPajak, jangan sampai tertipu tautan palsu yang mengatasnamakan Coretax DJP!” tulis unggahan di Instagram resmi @ditjenpajakri, Rabu (29/10/2025). DJP menjelaskan bahwa

Hati-hati! Penipuan Berkedok Coretax Bikin Korban Rugi Puluhan Juta Read More »

Implementasi Amendments to The Common Reporting Standard dalam Rangka Pelaksanaan Kententuan mengenai Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan

Jakarta, Intermask – Direktorat Jenderal Pajak mengeluarkan Pengumuman Nomor Peng-3/PJ/2025 tentang Implementasi Amendments to The Common Reporting Standard dalam Rangka Pelaksanaan Kententuan mengenai Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan yang memuat hal-hal Pokok pengaturan baru dari Amended CRS yang akan dituangkan dalam Rancangan Peraturan Menteri Keuangan tentang Petunjuk Teknis Mengenai Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan

Implementasi Amendments to The Common Reporting Standard dalam Rangka Pelaksanaan Kententuan mengenai Akses Informasi Keuangan untuk Kepentingan Perpajakan Read More »

OECD publishes the third batch of updated transfer pricing country profiles with new insights on hard-to-value intangibles and simplified distribution rules

Jakarta, Intermask – The OECD has released a new batch of updated transfer pricing country profiles, reflecting the current transfer pricing legislation and practices of 25 jurisdictions and including for the first time the profiles of Cabo Verde, Guatemala, Thailand, United Arab Emirates, and Zambia. This third batch of country profiles present new information on

OECD publishes the third batch of updated transfer pricing country profiles with new insights on hard-to-value intangibles and simplified distribution rules Read More »

Purbaya Targetkan Perbaikan Sistem Coretax Rampung Januari 2026

Jakarta, Intermask – MENTERI Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menyatakan proses perbaikan sistem Coretax menunjukkan kemajuan dan ditargetkan rampung pada Januari 2026. Ia mengakui perbaikan tidak bisa diselesaikan hanya dalam waktu sebulan sebagaimana rencana awal karena kompleksitas sistem yang dibangun selama empat tahun terakhir. “Ini kan proyek yang dibangun empat tahun dengan berbagai kendala. Tapi saya

Purbaya Targetkan Perbaikan Sistem Coretax Rampung Januari 2026 Read More »

A visually striking flatlay of coins with 'Taxes' text on a white surface, ideal for financial concepts.

International Standards for Automatic Exchange of Information in Tax Matters

Jakarta, Intermask – Since the approval of the Standard for Automatic Exchange of Financial Account Information in Tax Matters in 2014, it has been implemented by jurisdictions and financial institutions across the globe. Taking into account the experience gained and the growing digitalisation of financial markets, a comprehensive review of the Standard was undertaken. As

International Standards for Automatic Exchange of Information in Tax Matters Read More »