Tax

Peran Transfer Pricing dalam Perencanaan Pajak Perusahaan

Perencanaan pajak merupakan strategi yang umum digunakan perusahaan untuk mengoptimalkan beban pajak dalam koridor peraturan yang berlaku. Bagi perusahaan multinasional, perencanaan pajak menjadi semakin kompleks karena melibatkan transaksi lintas yurisdiksi dengan perbedaan tarif dan sistem perpajakan. Salah satu instrumen utama yang sering dimanfaatkan dalam perencanaan pajak adalah transfer pricing, yaitu penetapan harga atas transaksi antar […]

Peran Transfer Pricing dalam Perencanaan Pajak Perusahaan Read More »

Kebijakan Pajak Ideal sebagai Instrumen Kebijakan Fiskal dalam Mewujudkan Keadilan dan Penerimaan Negara

Jakarta, Intermask – Kebijakan yakni pemikiran yang selanjutnya melalui hasil keputusan diupayakan atau direalisasikan pemerintah menjadi peraturan. Kebijakan publik menurut Thomas R Dey diartikan sebagai segala sesuatu yang dibuat pemerintah, dan urgensi pemerintah melaksanakan, serta output yang menjadikan kehidupan bersama tampil berbeda. Adapun proses formulasi dalam sebuah kebijakan publik perlu adanya input yang terdiri dari

Kebijakan Pajak Ideal sebagai Instrumen Kebijakan Fiskal dalam Mewujudkan Keadilan dan Penerimaan Negara Read More »

AS Kenakan Pajak 1%, Pekerja Migran Turut Terkena Dampak 

Jakarta, Intermask – Pemerintah Amerika Serikat (AS) akan memberlakukan pajak sebesar 1% pada 1 Januari 2026 atas pengiriman uang yang dikirim dari Amerika Serikat. Kebijakan ini merupakan bagian dari One Big Beautiful Bill Act yang diusung Presiden Donald Trump dan akan dikenakan kepada siapa pun yang mengirim uang ke luar negeri, termasuk warga negara dan

AS Kenakan Pajak 1%, Pekerja Migran Turut Terkena Dampak  Read More »

DJP Akan Tingkatkan Fungsi AR Menjadi Pemeriksa Pajak

Jakarta, Intermask – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) berencana memperkuat peran Account Representative (AR) dengan mengalihkan fungsinya menjadi pemeriksa pajak. Kebijakan ini ditempuh untuk meningkatkan efektivitas pengawasan, pemeriksaan, serta optimalisasi potensi pajak yang selama ini belum tergarap maksimal akibat terbatasnya kewenangan AR. Direktur Jenderal Pajak, Bimo Wijayanto, menyampaikan bahwa penguatan fungsi tersebut dilakukan melalui penyesuaian administratif

DJP Akan Tingkatkan Fungsi AR Menjadi Pemeriksa Pajak Read More »

Ketika Orang Jujur Bayar Pajak, Tapi Koruptor Bebas

Jakarta, Intermask – Bayar pajak merupakan kewajiban setiap warga negara yang menjadi salah satu pilar utama pembiayaan negara. Di Indonesia, sebagian besar (majority) penerimaan negara berasal dari pajak yang dibayarkan oleh masyarakat dan badan usaha, yang kemudian digunakan untuk membiayai pembangunan, layanan publik, dan fungsi pemerintahan lainnya. Namun, dalam praktiknya sering terjadi ketidakpuasan di masyarakat

Ketika Orang Jujur Bayar Pajak, Tapi Koruptor Bebas Read More »

Rusia Menaikkan Tarif Pajak untuk Foreign Agents

Jakarta, Intermask – Pada 20 November 2025, State Duma Rusia menyetujui rancangan undang-undang yang memperkenalkan tarif pajak penghasilan sebesar 30% bagi individu maupun organisasi yang digolongkan sebagai foreign agents. Kebijakan ini juga mencabut hak mereka atas berbagai insentif dan pengecualian pajak yang sebelumnya berlaku secara umum bagi wajib pajak Rusia (AP News, 2025). Pemerintah menyatakan

Rusia Menaikkan Tarif Pajak untuk Foreign Agents Read More »

DJP Tegaskan Promo, Cashback, dan Afiliasi E-Commerce Termasuk Objek Pajak

Jakarta, Intermask – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) buka suara terkait dengan permasalahan cashback dan promo yang dimasukkan sebagai penghasilan pada saat pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan melalui Coretax. Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak (DJP), Rosmauli mengatakan cashback yang bersifat penghargaan, yaitu diberikan kepada pihak tertentu dengan syarat tertentu dan memiliki nilai

DJP Tegaskan Promo, Cashback, dan Afiliasi E-Commerce Termasuk Objek Pajak Read More »

MA Vonis Wajib Pajak 3 Tahun Bui dan Denda Rp6,5 M, Cek Detail Kejadiannya

Jakarta, Intermask – Mahkamah Agung (MA) mengabulkan permohonan kasasi dari pemohon Kasasi Jaksa/Penuntut Umum dalam kasus pajak PT DRM dengan terdakwa berinisial MS. MA mengabulkan tuntutan negara dengan menjatuhkan vonis penjara 3 tahun dan denda sebesar Rp6,5 miliar. Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Utara II (Kanwil DJP Sumut II) pun membeberkan kronologi lengkapnya. Putusan

MA Vonis Wajib Pajak 3 Tahun Bui dan Denda Rp6,5 M, Cek Detail Kejadiannya Read More »

Apa Itu NPWP dan Kenapa Setiap Orang Perlu Punya?

Jakarta, Intermask – NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak) merupakan identitas resmi yang diberikan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP) kepada setiap wajib pajak, baik orang pribadi maupun badan usaha. NPWP digunakan sebagai sarana administrasi untuk mencatat seluruh aktivitas perpajakan wajib pajak, mulai dari pendaftaran, pembayaran pajak, hingga pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan. Keberadaan NPWP memungkinkan DJP

Apa Itu NPWP dan Kenapa Setiap Orang Perlu Punya? Read More »

Dapat cashback belanja langsung terpantau Coretax

Jakarta, Intermask – Perbincangan soal cashback yang muncul sebagai penghasilan di sistem Coretax ramai diperbincangkan warganet. Sejumlah pengguna media sosial mengaku terkejut karena cashback dari transaksi belanja, yang selama ini dianggap sekedar potongan harga atau uang kembali, tiba-tiba tercatat sebagai penghasilan dan ikut memengaruhi perhitungan SPT Tahunan. Perdebatan ini semakin mencuat seiring penerapan Coretax yang kini menggunakan sistem prepopulated data.

Dapat cashback belanja langsung terpantau Coretax Read More »